Praktis dan Efisien, Begini 4 Cara Memperbaiki Aplikasi yang Tak Dapat Dibuka

Meskipun aplikasi begitu membantu kita untuk melakukan banyak hal, akan tetapi masih banyak yang belum memahami cara memperbaiki aplikasi yang tak dapat dibuka. Tidak perlu merasa bingung lagi, mari perhatikan cara apa yang dapat dilakukan untuk memperbaiki aplikasi bermasalah!

Cara Memperbaiki Aplikasi yang Tak Dapat Dibuka

1.      Periksa Memori Penyimpanan

Terkadang, aplikasi mengalami kegagalan dan tidak bisa dibuka karena akar permasalahannya berasal dari memori penyimpanan ponsel Anda. Ketika memori ponsel ternyata penuh dan tidak ada ruang yang longgar lagi, maka hal itu bisa membuat beberapa aplikasi tidak dapat dijalankan dengan sempurna.

Untuk mengatasi permasalahan ini, maka mau tidak mau Anda harus segera menghapus file di dalam memori penyimpanan yang tidak penting. Usahakan untuk melakukan back up file tersebut sehingga Anda tidak kehilangan file itu selamanya dan dapat mengunduhnya kembali jika dibutuhkan lagi di masa depan.

2.      Restart Ponsel

Langkah selanjutnya yang dapat Anda coba adalah dengan melakukan restart ponsel yang digunakan. Pada umumnya, ponsel yang lama digunakan memiliki banyak permasalahan seperti terlalu banyak aplikasi yang berjalan di latar belakang sehingga bisa menghambat performa suatu aplikasi.

Oleh karena itu, maka Anda dapat mencoba melakukan restart untuk mengembalikan performa aplikasi. Tidak hanya itu, namun restart ponsel juga akan membuat Anda mengetahui apakah aplikasi yang bermasalah itu memiliki permasalahan ringan atau berat.

3.      Aplikasi Mengalami Bug

Aplikasi menjadi bermasalah juga bisa disebabkan karena bug atau gangguan di dalam aplikasi itu sendiri. Untuk mengatasi bug ini, umumnya pihak developer aplikasi akan melakukan pembaruan dan Anda pun disarankan untuk melakukan update aplikasi tersebut.

Kesimpulan

Demikian cara memperbaiki aplikasi yang tak dapat dibuka dan begitu praktis untuk dipraktikkan sendiri di rumah Anda. Seluruh cara yang telah dijelaskan tadi begitu mudah dan pasti akan berhasil, oleh karena itu jika aplikasi kesayangan mengalami masalah maka tidak ada salahnya untuk melakukan cara-cara tersebut. sumber racik 198

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *